ATP Matematika Kelas 5 SD-MI Semester 1 dan 2 | Kurikulum Merdeka
ATP Matematika Kelas 5 SD-MI. ATP dalam Kurikulum Merdeka mempunyai peran yang sama dengan silabus pada kurikulum sebelumnya. ATP berperan dalam menyusun dan mengatur pembelajaran serta penilaian secara umum selama satu tahun.
ATP terdiri dari beberapa tahapan pembelajaran untuk setiap tingkatan dan dibuat berdasarkan pencapaian siswa serta tujuan pembelajaran.
Bapak-ibu guru matematika yang sangat admin hormati, pembuatan ATP didasarkan pada Capaian Pembelajaran dan Tujuan Pembelajaran. Di dalam ATP terdapat elemen-elemen pembelajaran yang harus diperhatikan.
Dalam Kurikulum Merdeka, ATP dapat disusun berdasarkan tiga hal berikut: 1). Mendesain sendiri berdasarkan Capaian Pembelajaran (CP); 2). Mengembangkan dan memodifikasi contoh yang tersedia, atau 3). Menggunakan contoh yang disediakan oleh pemerintah.
ATP Matematika Kelas 5 SD-MI Semester 1 dan 2 | Kurikulum Merdeka
Di momen liburan ini, admin memiliki waktu luang yang cukup untuk kembali update tulisan terbaru guna memperbanyak file yang di bagikan di gurumapel.com.
Adapun di posisi kali ini admin akan berbagi ATP Matematika Kelas 5 SD-MI Semester 1 dan 2 | Kurikulum Merdeka. ATP Matematika Kelas 5 SD-MI Semester 1 dan 2 | Kurikulum Merdeka ini telah kami sesuaiakan dengan CP dan TP serta sudah kami atur berdasarkan potensi peserta didik dan lingkungan sekolah kami.
Tentunya hal ini pasti berbeda dengan peserta didik dan lingkungan sekolah anda, jadi ada baiknya silahkan edit terlebih dahulu ATP Matematika Kelas 5 SD-MI Semester 1 dan 2 | Kurikulum Merdeka ini sebelum di gunakan.
Silahkan download ATP Matematika Kelas 5 SD-MI Semester 1 dan 2 | Kurikulum Merdeka di link akses berikut ini.
Baca : Perangkat Ajar Matematika Kelas 5 SD-MI Semester 1 dan 2
ATP Matematika Kelas 5 SD-MI Semester 1-2 | Kurikulum Merdeka
Download ATP Matematika Kelas 5 SD-MI Semester 1 - 2 di Sini: